Product

“WOW” Effect Of Product Packaging

Berdasarkan banyak sumber tentang tren marketing, konon di tahun 2021 ini audiens tidak hanya menginginkan produk yang sekadar bagus, tapi mereka juga akan aware dan menaruh ekspektasi tinggi atas bagaimana emosi mereka dilibatkan secara ekstra dalam setiap prosesnya. Mengingat online shopping sedang hype apalagi di tengah musim pandemi, muncullah tren unboxing yang ternyata di 2021

Product Centric VS Customer Centric

Marketing 1.0 adalah era saat semuanya berawal. Ini adalah era product-centric, era dimana yang diutamakan adalah produk dan fitur-fiturnya secara fungsional. Di era ini, produk diproduksi secara massal, saat para business owner mengandalkan jaringan dan relasi untuk memasarkan produk mereka. Masalahnya berkutat di bagaimana ‘memindahkan’ produk ke pembeli, dengan cara menyoroti fitur/keunggulan produk dengan harga

Marketing 1.0 VS Marketing 2.0

Marketing merupakan sebuah aktivitas dalam menciptakan permintaan (demand creation), dimana mengumpulkan orang yang memiliki kebutuhan yang sama lalu dibuat membeli, dengan cara menyampaikan alasan mengapa mereka membutuhkan dan menginginkan suatu produk.   Bicara soal fokus/prioritas marketing, lahirlah ke-4 fase marketing yakni Marketing 1.0, Marketing 2.0, Marketing 3.0, dan Marketing 4.0.   Disini kita akan menjelaskan