Orang Sukses Justru Jarang Nonton TV? Kok Bisa?

Konon, orang sukses jarang punya kebiasaan menonton TV. Mereka hanya menonton TV tidak lebih dari satu jam per hari. Dan menurut sebuah buku yang berjudul “Change Your Habits, Change Your Life” yang ditulis Thomas C. Corley, penonton reality show didominasi oleh kalangan menengah ke bawah yakni sebanyak 78%, dan cuma 6% orang sukses yang merelakan